H-3 Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022 Ditutup, Gaskeun Daftar!


H-3 Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022 Ditutup, Gaskeun Daftar!



442.277 Pelamar sekolah kedinasan 2022 sudah membuat akun SSCASN Dikdin per 25 April 2022. Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) mencatat, 116.099 di antaranya sudah memilih sekolah kedinasan tujuan. Namun, baru 65.902 pelamar yang sudah submit atau menyelesaikan proses pendaftaran.
Pendaftaran sekolah kedinasan 2022 sendiri dibuka hingga Sabtu, 30 April 2022 pukul 23.59 WIB.

Pada seleksi sekolah kedinasan 2022, pemerintah menyediakan 7.080 formasi di 30 kampus. Mahasiswa, taruna, dan praja terpilih akan mendapat kuliah gratis dengan biaya ditanggung pemerintah dan kesempatan diangkat menjadi aparatur sipil negara (ASN).














Ikuti Informasi beasiswa terlengkap via Sosmed dengan klik link dibawah ini :
Facebook : Guru Kita Network
Youtube : Guru Kita Network
Instagram : Kickhery

Posting Komentar untuk " H-3 Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022 Ditutup, Gaskeun Daftar!"